Field Research Group

Field Research Group Program Studi Pendidikan IPA dibentuk dan dilaksanakan berdasarkan RIP LP2M UNM, Roadmap Penelitian FMIPA UNM, Visi dan Misi Program Studi Pendidikan IPA serta bidang keilmuan masing-masing kelompok riset. Melalui pendekatan ilmiah dan eksplorasi langsung di lingkungan nyata, kami mendukung proses belajar yang kontekstual, aktif, dan bermakna bagi peserta didik serta pendidik.

OUR RESEARCH GROUP

PEMBELAJARAN IPA

Dr. Hj. Ramlawati, M.Si.

ASESMEN & EVALUASI PENDIDIKAN IPA

Prof. Dr. Muh. Tawil, M.S., M.Pd.

PEMBELAJARAN BIOLOGI

Dr. Sitti Saenab, S.Pd., M.Pd.

PEMBELAJARAN FISIKA

Arie Arma Arsyad, S.Pd., M.Pd.

BIOLOGI TERAPAN

Dr. Nurhayani H. Muhiddin., M.Si.

TEKNOLOGI PEMBELAJARAN IPA

Muhammad Aqil Rusli, S.Pd., M.Pd.